Efektifitas Rekayasa Media Budidaya Terhadap Respon Pertumbuhan pada Ikan Sidat (Anguila bicolor)

Authors

  • Eulis Marlina Politeknik Negeri Lampung
  • Muliawati Handayani Politeknik Negeri Lampung

DOI:

https://doi.org/10.55606/jurrih.v1i2.674

Keywords:

Ikan Sidat; Pertumbuhan; Filter; Elver; Bobot

Abstract

Ikan Sidat merupakan salah satu ikan yang memiliki nilai ekonomis tinggi. Permintaan pasar yang tinggi dan topografi sungai besar di wilayah Lampung mendukung migrasi ikan katadromus ini. Sejauh ini pemenuhan pasar mayoritas berasal dari penangkapan dari alam, maka upaya pembudidayaan ikan ini terus diupayakan. Salah satu permasalahan yang muncul yaitu sulitnya melakukan rekayasa media yang menyerupai habitat asli sehingga tingkat efektifitasnya terhadap respon pertumbuhan masih rendah. Rekayasa media dengan sistem resirkulasi yang dilengkapi filter dari material yang tepat di dalam media budidaya penting untuk diujikan untuk melihat efektifitasnya terhadap respon pertumbuhan. Penelitian bersifat eksperimental dengan menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan berupa material filter berbeda dan 3 ulangan. Hewan uji yg digunakan Elver sidat berukuran 1,4-gram dengan padat tebar 5 ekor/liter. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa respon pertumbuhan terbaik ikan sidat adalah pada perlakuan P2 (filter dengan material medium dakron, bio ball, pasir malang) dengan bobot akhir 10,72 gram, walaupun nilai SR pada perlakuan P2 ini tidak sebaik nilai SR di perlakuan 3 (filter dengan material media dakron, bio ball, arang aktif)

References

Affandi, R., Budiardi, T., Wahju, R., & Taurusman. 2013. Pemeliharaan Ikan Sidat dengan Sistem Air Bersirkulasi (Eel Rearing in Water Recirculation System). Jurnal Ilmu Pertanian Indonesia (JIPI), April 2013.

Benedictus, J. 2013. Optimalisasi Pertumbuhan Pada Pendederan Ikan Lele Sangkuriang Clarias Sp. Melalui Pengaturan Frekuensi Pemberian Pakan. Skripsi. Departemen Budidaya Perairan Fakultas Perikanan Dan Ilmu Kelautan Institut Pertanian Bogor.

Effendie, M.I. 1997. Biologi perikanan. Yayasan Pustaka Nusatama. Yogyakarta.

Fanani & Ivan, M. 2021. Analisis Daya Saing Ekspor Perikanan Komoditas Ikan Sidat (Anguilla Sp.) Indonesia Ke Negara Jepang Dengan Pendekatan Sistem Dinamik. Thesis. Universitas Brawijaya. Malang.

Gozali, Iman. 2019. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS 25, Edisi 9. Badan penerbit Universitas Diponegoro. Semarang. Pp 388.

https://comtrade.un.org/data/. Diakses pada 20 Desember 2022.

Karimah, U., Samidjan, I., &, Pinandoyo. 2018. Performa Pertumbuhan dan Kelulushidupan Ikan Nila Gift (Oreochromis niloticus) yang Diberi Jumlah Pakan Berbeda. Journal of Aquaculture Management and Technology Volume 7, Nomor 1.

Marlina E dan Dian Febriani. 2017. Efektifitas Penggunaan Trickle Filter dengan Material Berbeda Terhadap Kualitas Air Media Akuarium Untuk Pemeliharaan Ikan Koi (Cyprinus carpio L). Prosiding Seminar Nasional Teknologi Pertanian V Politeknik Negeri Lampung.

Mulyani, S. , Yulisman & Fitrani, M. 2014. Pertumbuhan dan Efisiensi Pakan Ikan Nila (Oreochromis niloticus) yang Dipuasakan secara Periodik. Jurnal Akuakultur Rawa Indonesia, 2(1) :01-12 (2014).

Nafsiyah, I., Nurilmala & Abdullah. 2018. Komposisi Nutrisi Ikan Sidat Anguilla bicolor bicolor dan Anguilla marmorata. JPHPI 2018, Volume 21 Nomor 3.

Poto, Laode. 2019. Modul Diklat Berbasis Kompetensi Perikanan Air Tawar : Buku Informasi Memberi Pakan. Direktorak Guru dan Tenaga Kependidikan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Rahmawati, S., Hasim & Mulis. 2015. Pengaruh Padat Tebar Berbeda terhadap Pertumbuhan dan Kelangsungan Hidup Benih Ikan Sidat Di Balai Benih Ikan Kota Gorontalo. Jurnal Ilmiah Perikanan dan Kelautan. Volume 3, Nomor 2.

Setianto, Doni, 2012. Cara Mudah dan Cepat Budidaya Sidat Budidaya Tradisional Harga Internasional . Pustaka Baru Press. Yogyakarta.

Suhenda N, Affandi R, Ulum, B. (2003). Pengaruh Tingkat Penambahan Campuran Vitamin pada Pakan Buatan Terhadap Pertumbuhan Benih Ikan Sidat, Anguilla bicolor dalam aplikasi teknologi pakan dan peranannya bagi perkembangan usaha perikanan budidaya. Prosiding Semiloka Pusat Riset Perikanan Budidaya di Bogor 9 September 2003. Pusat riset perikanan budidaya.

Susilawati, M. 2015. Bahan Ajar Perancangan Percobaan. Jurusan Matematika. Fakultas MIPA. Universitas Udayana.

Widiantoro. 2020. Teknik Pembesaran Ikan Sidat (Anguilla bicolor) di CV. Satoe Atap Yogyakarta Pada Kolam di Tempat yang Berbeda, Jurnal Aquafish Saintek Vol 1(1): 38 – 46, 2020.

Yudiarto, S., M. Arief dan Agustono. 2012. Pengaruh Penambahan Atraktan yang Berbeda dalam Pakan Pasta terhadap Retensi Protein, Lemak dan Energi Benih Ikan Sidat (Anguilla bicolor) Stadia Elver. Jurnal Ilmiah Perikanan dan Kelautan, 4(2) 135-140.

Downloads

Published

2022-10-22

How to Cite

Eulis Marlina, & Muliawati Handayani. (2022). Efektifitas Rekayasa Media Budidaya Terhadap Respon Pertumbuhan pada Ikan Sidat (Anguila bicolor). JURNAL RISET RUMPUN ILMU HEWANI, 1(2), 66–75. https://doi.org/10.55606/jurrih.v1i2.674

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.