KOLABORATIF PERGURUAN TINGGI DALAM PENGEMBANGAN UMKM DI KECAMATAN PANCORAN, JAKARTA SELATAN

HIGH SCHOOL COLLABORATION IN THE DEVELOPMENT OF MSMES IN PANCORAN DISTRICT, JAKARTA SELATAN

Authors

  • Heri Sasono STIE Dharma Bumiputera, Jakarta
  • Herlina Herlina STIE Dharma Bumiputera, Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.55606/nusantara.v1i1.471

Keywords:

Kolaboratif,, Perguruan Tinggi (PT), Pengembangan Kewirausahaan Terpadu (PKT), Konsep 7P

Abstract

Peningkatan kewirausahaan terpadu (PKT) Pemerintah Provinsi DKI, Jakarta, dengan memanfaatkan potensi, keahlian dan fasilitas yang dimiliki para pelaku UMKM dengan meningkatkan kolaboratif antara Perguruan Tinggi (PT) dengan peningkatan program Pemerintah dalam menerapkan tridarma Perguruan Tinggi. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif, karena permasalahannya kompleks, dinamis dan penuh makna untuk melihat pelaksanan dan hasil Kolaboratif Antara Perguruan Tinggi (PT) dalam Pengembangan UMKM di Kecamatan Pancoran, Jakarta Selatan.

Manfaat dari kolaboratif pengembangan kewirausahana terpadu (PKT) mencakup konsep 7P, yaitu : (a). pendaftaran, (b). pelatihan, (c). pendampingan, (d). perizinan, (e). Pemasaran, (f), pelaporan dan (g). permodalan.  Pemprov DKI optimistis, bahwa target pencapaian 200.000 wirausaha pada tahun 2022, dimana proses pencapaiannya dalam konsep 7 P secara bertahap melalui kolaboratif dengan beberapa Perguruan Tinggi di LLDikti Wilayah 3, Jakarta.

 

 

References

Aditya, D. (2020, November 22). Urgensi Digitalisasi UMKM. Retrieved Juli 29, 2021, from https://mediaindonesia.com/opini/36 3003/urgensi-digitalisasi-umkm

Alma, Buchari. (2011). Kewirausahaan, Alfabeta: Bandung. Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek. Rineka Cipta: Jakarta.

Andreas, D. (2018, Oktober 18). Anies Teken Pergub Sebagai Payung Hukum Program OK OCE. Retrieved Juli 29, 2021, from https://tirto.id/anies- teken-pergub-sebagai-payung- hukum-program-ok-oce-c7x6

Anoraga, Pandji, dan Sudantoko, Djoko. (2012). Koperasi, Kewirausahaan, dan Usaha Kecil. Jakarta : Rineka Cipta.

Badan Pusat Statistik (BPS) (2021) Indonesia.

Bappeda Provinsi DKI Jakarta. (2018).

BPS Provinsi DKI Jakarta. (2020, November).

Chaniago. (2002). Strategi Memajukan Usaha Kecil dan Menengah. Pustaka: Jakarta.

Disperindagkop dan UKM Pemprov DKI Jakarta (2021) Pemprov DKI, Jakarta.

Emzir, (2015), Metodologi Penelitian Kualitatif Analisis Data, Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Faidati, N., & Mutmainah, N. F. (2019). Collaborative Governance Dalam Pengembangan UMKM di Era Revolusi Industri. Konferensi Nasional Ilmu Administrasi.

Fatimah & Darna. (2011), Peranan Koperasi Dalam Mendukung Permodalan Usaha Kecil Dan Mikro (UKM). Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 10(2), 127-138.

Friastuti, R. (2020, Januari 6). Pemprov DKI Luncurkan Pasar Online E-Order, Gandeng UMKM dan BUMD. Retrieved from https://kumparan.com/kumparannews /pemprov-dki-luncurkan-pasar- online-e-order-gandeng-umkm-dan- bumd-1saXtLGkFz2/full

Hery Wibowo dan Soni A. nulhaqim, (2015). Kewirausahaan Sosial: merevolusi pola pikir menginisiasi mitra pembangunan. Bandung: Unpad Press

Jakpreneur Jakarta. (2021). Pertanyaan yang Sering Diajukan. Retrieved from https://jakpreneur.jakarta.go.id/FAQ

Keadaan Ketenagakerjaan Provinsi DKI Jakarta Agustus 2020: Dampak Covid-19 Pengangguran DKI Jakarta Tembus Dua Digit. Retrieved from https://jakarta.bps.go.id/publication/2 021/04/21/66cfa3fa680f1a2a2b0f2ab 9/keadaan-angkatan-kerja-provinsi- dki-jakarta-agustus-2020.html

Kemenko-UKM. (n.d). Perkembangan Data Usaha Mikro, Kecil, Menengah (UMKM) dan Usaha Besar (UB) Tahun 2018-2019. Retrieved from https://www.kemenkopukm.go.id/upl oads/laporan/1617162002_SANDIN GAN_DATA_UMKM_2018- 2019.pdf

Kewirausahaan Terpadu. Jakarta: (2018). Peraturan Gubernur Provinsi DKI Jakarta Nomor 2 tahun 2020 tentang Pengembangan

Koran Kompas 2 September 2020.

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKIP) (2021). “DINAS PERINDUSTRIAN, PERDAGANGAN, KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH PROVINSI DKI JAKARTA.

Laporan Utama: Jakpreneur Programnya Sejahtera Warganya. Retrieved from https://jakita.jakarta.go.id/media/dow nload/ind/edisi_3_2020.pdf

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia, (2008), Analisis Kebijakan Publik Modul Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan Tingkat III. Jakarta: LAN

Media Indonesia. (2020, September 16). Bank DKI Kucurkan Kredit ke UMKM Jakpreneur. Retrieved from https://mediaindonesia.com/ekonomi/ 345230/bank-dki-kucurkan-kredit- ke-umkm-jakpreneur

MONAS: Jurnal Inovasi Aparatur Vol 3 No 2 (2021): 309-320

Nasir, Moh. (2009). Metode Penelitian. Bogor: Ghalia Indonesia.

Nawawi, (1983). Metodologi Penelitian Bidang Sosial. Yogyakarta: Gajah Muda University Press

Neuman, W. L. (2014). Social Research Methods: Qualitative and Quantitative Approaches. Essex: Pearson Education.

Potensi Usaha Mikro Kecil Provinsi DKI Jakarta. Retrieved from Badan Pusat Statistik Provinsi DKI Jakarta: https://jakarta.bps.go.id/publication/2 018/12/31/77fd4d04e42bb0d131ff2b af/potensi-usaha-mikro-kecil- provinsi-dki-jakarta.html

Rencana Pembangunan Jangka Mengah Daerah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Tahun 2017- 2022. Retrieved November 28, 2021, from file:///C:/Users/sasal/Downloads/Kno wledge_BAPPEDA_RPJMD%20201 7-2022%20(1).pdf

RENSTRA (2020). “DINAS PERINDUSTRIAN, PERDAGANGAN, KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH Pemerintah Provinsi DKI Jakarta

Saiman Leonardus, (2009). Kewirausahaan: Teori, praktik, dan kasus-kasus. Jakarta: Salemba Empat

Saputri, M. (2019, Oktober 16). Program OK OCE Warisan Sandiaga Uno Ganti Nama & Makin Diperluas. Retrieved from https://tirto.id/program-ok-oce- warisan-sandiaga-uno-ganti-nama- makin-diperluas-ejPf

Satori, Djam’an dan Aan Komariah, (2015) Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung: Alfabeta.

Subandi. (2007). Peran Pemerintah Daerah Dan Partisipasi Pelaku Usaha Dalam Pengembangan UMKM Manik-Manik Kaca di Kabupaten Jombang. Palembang: Univerdsita Airlangga.

Subarsono, (2013). Analisis Kebijakan Publik: Konsep, Teori, dan Aplikasi. Yogyaakarta: PUSTAKA PELAJAR

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Administrasi. Bandung: Alfabeta. Sutarto, Sri Edi. 2005. Koperasi: Nilai-Tambah Ekonomi, Nilai-Tambah Sosial Kultural. Sokoguru Perekonomian. Jakarta: Penerbit Yayasan Hatta.

Sulaeman. (2014). Analisis Peranan Koperasi Simpan Pinjam/Unit Simpan Pinjam Dalam Upaya Pengembangan UMKM Di Kabupaten Malang. Jurnal Modernisasi, 5(3), 68-89.

Undang- Undang No. 20 Tahun (2008). Tentang UMKM Undang Undang No. 9 Tahun 1995 Tentang Usaha Undang-Undang No. 17 Tahun 2012 Tentang Perkoperasian Undang-Undang RI No. 25 Tahun 1992 Tentang Perkoperasian Widiyanti, Ninik. 2016. Manajemen Koperasi. Jakarta: Rineka Cipta.

Downloads

Published

2021-02-26

How to Cite

Heri Sasono, & Herlina, H. (2021). KOLABORATIF PERGURUAN TINGGI DALAM PENGEMBANGAN UMKM DI KECAMATAN PANCORAN, JAKARTA SELATAN: HIGH SCHOOL COLLABORATION IN THE DEVELOPMENT OF MSMES IN PANCORAN DISTRICT, JAKARTA SELATAN. NUSANTARA Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 22–37. https://doi.org/10.55606/nusantara.v1i1.471

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.