ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT PEMBELAJARAN MEMBACA PERMULAAN PADA SISWA KELAS I SEKOLAH DASAR NEGERI 104204 SAMBIREJO TIMUR TAHUN AJARAN 2022/2023

Authors

  • Dewi Nurhasanah Nasution Universitas Negeri Medan
  • Nora Nasution Universitas Negeri Medan
  • Jimmi Morgan Sihombing Universitas Negeri Medan

DOI:

https://doi.org/10.55606/cendikia.v2i4.495

Keywords:

Teori belajar, Membaca Permulaan

Abstract

Membaca permulaan merupakan tahapan proses belajar membaca bagi siswa sekolah dasar kelas awal. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor penghambat pembelajaran membaca permulaan siswa kelas 1 Sekolah Dasar Negeri 104204 Sambirejo Timur Tahun Ajaran 2022/2023, dan untuk mengetahui apa saja upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi hambatan pembelajaran membaca permulaan pada siswa kelas 1 Sekolah Dasar Negeri 104204 Sambirejo Timur Tahun Ajaran 2022/2023.

Jenis penelitian ini adalah kualitatif. Yang menjadi sampel  dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas 1 Sekolah Dasar Negeri 104204 Sambirejo Timur Tahun Ajaran 2022/2023. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan data yang didapat peneliti, maka hasil penelitian adalah masik terdapat siswa yang mengalami kesulitan membaca dan terdapat faktor-faktor penghambat pembelajaran membaca permulaan yaitu diantaranya faktor dari diri siswa itu sendiri yaitu siswa masik mengeja dan belum mampu membaca dengan lancar dan tuntas. Dan faktor penghambat lainnya yaitu faktor lingkungan termasuk orang tua.

References

Bua, Teding Mety. “Efektivitas Media Animasi pada Keterampilan Membaca Permulaan Siswa di Sekolah Dasar”. Jurnal Basicedu 06, No.3 (2022): 3594.

Depdiknas, (2002). Metode Khusus Pengajaran Bahasa Indonesia di Sekolah Dasar, Jakarta: Depdiknas Dirjen Dikdasmen

Depdiknas, (2003). Undang-Undang Republik Indonesia No. 2 Tahun 1989 Tentang Sistem Pendidikan Nasional (SISDIKNAS). Jakarta: Depdiknas

Dwi L, Novita Dian. “Analisis Faktor-Faktor yang Menghambat Belajar Membaca Permulaan pada Siswa Sekolah Dasar”. Jurnal Basicedu 05, No. 4(2021): 2611.

Gibbons, (1993). Learning to Learn in a Second Language, Australia: Heinemann

Mulyono Abdurrahman, (2003). Pendidikan Bagi Anak Berkesulitan Belajar. Jakarta:

Portmourth NH.Rineka Cipta

Sedarmayanti dan Syarifuddin Hidayat. 2002. Metodologi Penelitian. Bandung: CV. Mandar Maju.

Tarigan, (1985). Pengajaran Gaya Bahasa. Bandung : Angkasa Udhiyanasari, Khusna Yulinda. 2019. Upaya Penanganan Kesulitan Membaca Permulaan Pada Anak Berkesulitan Membaca Pada Kelas II Di SDN Manahan Surakarta. https://jurnal.ikipjember.ac.id/index.php/speed/article/view/203

Wahyudin. 2014. Upaya Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas I Melalui Media Kartu Huruf di MI Al Huda Sakti Ciputat Tangerang Selatan. Jakarta: UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.

Windrawati, Wiyani Solehun dan Harum Gafur. 2020. Analisis Faktor-Faktor Penghambat Belajar Membaca Permulaan pada Siswa Kelas 1 SD Inpres 141 Matalamagi Kota Sorong. https://unimuda.ejournal.id/jurnalpendidikandasar/article/view/405

Zahrotunnisa. 2016. Analisis Faktor-Faktor Penghambat Pembelajaran Membaca Permulaan Pada Siswa Kelas 1 SD Negeri Gugus Diponegoro Kecamatan Adiwerna Kabupaten Tegal. Jawa Tengah: UNNES

Downloads

Published

2022-11-03

How to Cite

Dewi Nurhasanah Nasution, Nora Nasution, & Jimmi Morgan Sihombing. (2022). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT PEMBELAJARAN MEMBACA PERMULAAN PADA SISWA KELAS I SEKOLAH DASAR NEGERI 104204 SAMBIREJO TIMUR TAHUN AJARAN 2022/2023. CENDEKIA: Jurnal Ilmu Sosial, Bahasa Dan Pendidikan, 2(4), 136–150. https://doi.org/10.55606/cendikia.v2i4.495