Analisis Campur Bahasa Indonesia-Jepang Pada Lirik Lagu JKT48

Authors

  • Kamila Salsabila Universitas Islam Bandung
  • Virna Aulia Universitas Islam Bandung

DOI:

https://doi.org/10.55606/cendikia.v2i4.448

Keywords:

campur Bahasa, lirik lagu, JKT48

Abstract

Lirik lagu adalah ekspresi seseorang untuk mengungkapkan tentang suatu hal yang di dengar,dilihat,ataupun yang pernah dialaminya.penyair atau pencipta lagu bermain dengan Bahasa dan kata-kata untuk menciptakan kekhasan dan daya Tarik terhadap syair atau lirik tersebut.Adapun tujuan dalam peneltian ini antara lain untuk mendapatkan pengetahuan baru dan untuk mengetahui adanya campur Bahasa pada lirik lagu JKT48.metode yang digunakan pada penelitian ini adalah kualitatif deskriptif.metode kualitatif deskriptif bersangkutan dengan menguraikan data dan penafsiran.,yaitu penelitian dengan menguraikan lirik lagu.hasil dari penelian ini ialah ditemukannya campur Bahasa ke luar,yaitu Bahasa Indonesia ke jepang.salah satu faktor penyebab adanya campur Bahasa adalah tidak di kata yang tepat untuk mengungkapkan makna tersebut.

References

Adnyani, K. E. K., & Hermawan, G. S. (2019). Analisis Campur Kode Pada Lirik Lagu BABYMETAL. Jurnal Pendidikan Bahasa Jepang Undiksha, 5(2), 101-113.

Aprilianty, h. (2022, juni 19). mengenal manis romansa cinta yang beranjak dewasa pada lagu everyday kachuusha JKT48. Retrieved from urbandepok: https://depok.urbanjabar.com.diakses tanggal 13 oktober 2022

Amriyah, N., & Isnaini, H. (2021). Campur Kode Sudjiwo Tedjo dalam Dialog Interaktif Indonesia Lawyers Club TvOne Episode Setahun Jokowi-Maruf: Dari Pandemi Sampai Demokrasi. Jurnal Disastra, Vol. 3 No.1, 98-103.

Aprilianti, D., Herawati, M. N., & Isnaini, H. (2019). Pengaruh Pemberian Hadiah terhadap Minat Siswa dalam Menulis Teks Cerpen pada Siswa SMP. Parole: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, IKIP Siliwangi, Vol. 2 No.3, 427-432.

Ardiyanti, D., & Setyorini, R. (2018). Analisis Campur Kode pada Lirik Lagu Jaran Goyang Dipopulerkan oleh Nella Kharisma. SAP (Susunan Artikel Pendidikan), 2(3).

Bahasa, P. (2008). Tesaurus Bahasa Indonesia. Jakarta: Pusat Bahasa, Depertemen Pendidikan Nasional.

Frantika, s. y. (2021, desember 14). lirik lagu 'saka agari'-JKT48 ,miliki makna sedih tentang cinta pertama. Retrieved from boutmalang.com: https://www.aboutmalang.com.diakses tanggal 13 oktober 2022

Hidayat, a. (n.d.). metode penelitian adalah:pengertisn,tujuan,jenis,manfaat,contoh. Retrieved from statistikan.com: https://www.statistikian.com.diakses tanggal 13 oktober 2022

Isnaini, H. (2021). Konsep Memayu Hayuning Bawana: Analisis Hermeneutika pada Puisi-Puisi Sapardi Djoko Damono. Literasi, Universitas Pasundan, Vol. 11. No. 1, 8-17.

Isnaini, H., & Rosmawati, I. (2021). Mahasiswa dan Agen Perubahan pada Puisi “Sajak Pertemuan Mahasiswa” karya W.S. Rendra: Analisis Struktur Lévi-Strauss. Lingua Susastra, Volume 2, Nomor 2, 92-104.

Krisnawati, e. (2022, juni 20). makna lirik lagu pesawat kertas 365 hari (385 nichi no kamihikouki)-JKT48. Retrieved from sonora.id: https://www.sonora.id

PRIYANE, D. (2012). Alih Kode Dan Campur Kode Dalamlirik Lagurebel: Sicks, Shadow: Six Antara Bahasa Jepang Dengan Bahasa Inggris (Doctoral dissertation, Universitas Andalas).

Siagian, E., Meidariani, N. W., & Meilantari, N. L. G. (2022). Campur Kode Dalam Lirik Lagu Milik Jkt48 Karya Yasushi Akimoto. Jurnal Daruma: Linguistik, Sastra dan Budaya Jepang, 2(1), 73-79.

Susmita, N. (2015). Alih kode dan campur kode dalam pembelajaran bahasa Indonesia di SMP (aprilianty, 2022)Negeri 12 Kerinci. Jambi University.

Wahyudin, J., Sulissusiawan, A., & Syahrani, a. Alih kode dan campur kode dalam novel ayah menyayangi tanpa akhir karya kirana kejora. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, 8(6).

Downloads

Published

2022-10-27

How to Cite

Kamila Salsabila, & Virna Aulia. (2022). Analisis Campur Bahasa Indonesia-Jepang Pada Lirik Lagu JKT48. CENDEKIA: Jurnal Ilmu Sosial, Bahasa Dan Pendidikan, 2(4), 46–51. https://doi.org/10.55606/cendikia.v2i4.448