Upaya meningkatkan Hasil Belajar Matematika dengan Menggunakan Metode Means Ends Analysis Pada Siswa Kelas XI IPA 3 SMAIT Wahdah Islamyah Makassar

Authors

  • Nur Aisyah Universitas Pejuang Republik Indonesia Makassar

DOI:

https://doi.org/10.55606/jurrimipa.v1i2.352

Keywords:

aktivitas belajar, hasil belajar matematika, metode Means Ends Analysis (MEA)

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan di SMAIT Wahdah Islamiyah Makassar yang bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar matematika dengan menggunakan Metode Means Ends Analysis. Subjek dari penelitian ini adalah siswa kelas XI IPA 3dengan jumlah siswa 27 orang. Pengambilan data dilakukan dengan menggunakan lembar observasi aktivitas siswa dan tes hasil belajar. Data yang terkumpul dianalisis dengan menggunakan analisis kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata Skor rata-rata hasil belajar siswa pada siklus I mencapai rata-rata 69,3703 dan pada siklus II mencapai rata-rata 87. Standar deviasi pada siklus I adalah sebesar 13,773 dan pada siklus II sebesar 8,884 . Berdasarkan kategori ketuntasan hasil belajar yang digunakan, perolehan skor hasil belajar matematika siswa yang dikategorikan tuntas pada siklus I adalah sebesar 81,48% dan pada siklus II bertambah menjadi 100%. Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa terjadi peningkatan hasil belajar matematika dengan menggunakan metode Means Ends Analys.

References

Ahmadi,Amri.2014.Pengembangan dan Model Pembelajaran Tematik Integratif. Jakarta: Prestasi Pustakarya

Amir,Risnawati.2016.Psikologi Pembelajaran Matematika.Yogyakarta: Aswaja pressindo

Aqib.2015.Model-model,Media, dan Strategi Pembelajaran Kontekstual(Inovatif). Bandung: yrama widya

Arifin.2012.Evaluasi Pembelajaran.Bandung: Remaja Rosda karya

Arikunto.2013.Dasar- dasar evaluasi pendidikan.Jakarta: Bumi Aksara

Aunurrahman.2012.Belajar dan Pembelajaran.Bandung: Alfabeta

Baharuddin, Wahyuni. 2012. Teori Belajar dan Pembelajaran.Jogjakarta: Ar-ruz Media

Daryanto.2010.Belajar dan Mengajar.Bandung: Yrama Widya

Dimyati, Mujiono.2010.Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta

Febrika,Melzi.2010.Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa.Online. (https://cecefebrika.files.wordpress.com. Pdf).Di diakses tanggal 30 agustus 2022

Hamzah.2016.model pembelajaran menciptakan proses belajar mengajar yang kreatif dan efektif. Jakarta:PT. Bumi Aksara

Huda.2015.Model –Model pengajaran dan Pembelajaran. yogyakarta: Pustaka Pelajar

Jek Siang,Jong.2014.Logika Matematika.Yogyakarta:Andi yogyakarta

Joko, Muhammad. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan.Yogyakarta:Pustaka Pelajar

Mangelep,Navel.2009.Modul Logika Matematika.online.(http://navelmangelep.files.wordpress.com) diakses tanggal 30 agustus 2022

Ngalimun,Salabi. 2015.Strategi dan model pembelajaran. Yogyakarta: Aswaja Pressindo

Paizalahuddin,Ermalinda.2013.Penelitian Tindakan Kelas.Bandung: Alfabeta

Panji,Ridwan.2013.Model Pembelajaran MEA.Online. (http://proposalmatematika23.blogspot.com/2013/05/model-pembelajaran-means-ends-analysis.html) Di aksestanggal 30 agustus 2022

Puji,Pratiwi.2013.Aktivitas Belajar.Online.(http://eprints.uny.ac.id. Pdf). diakses pada tanggal 30 agustus 2022

Rijal.2016.matematika sekolah. Online.(http://woocara.blogspot.com). diakses tanggal 30 agustus 2022

Slameto.2015.Belajar Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta

Suhana. 2014. Konsep Strategi Pembelajaran. Bandung: Refika Aditama

Siswanto.2015.Matematika Inovatif.Solo: Tiga serangkai Pustaka Mandiri

Shoimin,Aris.2014.68 Model Pembelajaran Inovatif Dalam Kurikulum 2013.Yogyakarta:Ar-Ruz Media

Tirta,I Made.2011.Pengantar dasar matematika: logika matematika.Online.(http:emodul-matematika.fmipa.unej.ac.id). diakses tanggal 30 agustus 2022

Downloads

Published

2022-09-25

How to Cite

Nur Aisyah. (2022). Upaya meningkatkan Hasil Belajar Matematika dengan Menggunakan Metode Means Ends Analysis Pada Siswa Kelas XI IPA 3 SMAIT Wahdah Islamyah Makassar. JURNAL RISET RUMPUN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM, 1(2), 01–11. https://doi.org/10.55606/jurrimipa.v1i2.352