ANALISIS SISTEM ANTRIAN PADA PT. BANK SUSMUT KANTOR PUSAT MEDAN MENGGUNAKAN MODEL ANTRIAN MULTI CHANNEL SINGLE PHASE

Authors

  • Okta Via Herawati Siahaan Universitas Negeri Medan
  • Abil Mansyur Universitas Negeri Medan

DOI:

https://doi.org/10.55606/jurrimipa.v2i2.1495

Keywords:

Sistem Antrian, teller, Multi Channel Single Phase

Abstract

Antrian adalah fenomena atau kejadian yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari. Antrian yang sangat panjang dapat merugikan pihak yang membutuhkan pelayanan jika tidak dilayani dengan cepat, karena banyaknya waktu yang digunakan  terbuang selama menunggu giliran pelayanan. PT. Bank Sumut Kantor Pusat Medan merupakan salah satu bank daerah yang sumber dananya berasal dari simpanan masyarakat. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui model sistem antrian serta menemukan alternatif untuk mengoptimalkan sistem pelayanan pada PT. Bank Sumut Kantor Pusat Medan. Sistem antrian teller yang diterapkan oleh bank ini adalah sistem antrian yang terdapat lebih dari satu jenis layanan yang diberikan, tetapi dalam setiap jenis layanan hanya terdapat satu pemberi layanan dengan memberi nomor antrian atau yang sering disebut Multi Channel Single Phase. Disiplin antrian yang digunakan pada bank ini yaitu  first come first served (FCFS). Berdasarkan hasil pembahasan, model antrian yang diperoleh adalah  yang berarti bahwa tingkat kedatangan nasabah berdistribusi Poisson, waktu pelayanan nasabah berdistribusi Eksponensial, jumlah server sebanyak empat, disiplin antrian adalah First Come First Serve (FCFS), jumlah nasabah yang masuk dalam sistem tidak terhingga dan ukuran populasi masuk tidak terhingga. Dengan dilakukannya evaluasi terhadap kinerja teller dapat membantu mengoptimalkan antrian yang terjadi pada PT. Bank Sumut Kantor Pusat Medan. Selain itu, Bank juga dapat menerapkan standar waktu pelayanan dan standar waktu tunggu nasabah.

References

Anisa, S., Sugito., Suparti. (2015). Analisis Antrian Dalam Optimalisasi Sistem Pelayanan Kereta Api di Stasiun Purwosari dan Solo Balapan. Jurnal Gaussian.Vol 4. No 3. Hal:669-676.

Alimudding, Suhartin., Shsan Muhammad. (2022). Analisis Sistem Antrian dan Optimalisasi Layanan UPTD Puskesmas Lakessi Parepare. Journal of Matematics Learning Innovation. Vol 1. No.2. 163-175.

Arianda, Anggun Y .(2018). Analisis Pelayanan Nasabah Berdasarkan Quening System Pada Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Pembantu Teluk Betung Bandar Lampung.UIN.

Botutihe, K., Sumarauwu, J., Dkk. (2018). Analisis Sistem Antrian Teller Guna Optimalisasi Pelayanan Pada PT. Bank Negara Indonesia (BNI) 46 Cabang Unit Kampus Manado. Jurnal EMBA. Vol 6. No 3. 1388-1397.

Bronson, R. (1991). Teori dan Soal – Soal Operation Research, Erlangga. Jakarta.

Bustani, H., Chang, H. (2005). Fundamental Operation Research. Jakarta. Gramedia Pustaka Utama.

Gusferdiansyah, R., Roos, S, Nana. (2017). Analisis Sistem Antrian Dan Optimalisasi Layanan Teller (Studi Pada Bank BRI Kantor Cabang Sumbawa). Jurnal Ekonomi Dan Bisnis. Vol 14. No 3: 230–31.

Hillier, F., Lieberman, G. (2001). Introduction to Operations Research Seventh Edition. New York. McGraw-Hill.

Irzani. Astuti, A. (2012). Optimalisasi Kualitas Layanan Melalui Analisis Antrian Pada Pusat Pelayanan Mahasiswa Di Fakultas Tarbiyah IAIN Mataram. Jurnal Beta. Vol.5. No. 2 : 128.

Listiyani, R., Linawati, L., Sasongko, L .(2019). Analisis Proses Produksi Menggunakan Teori Antrian Secara Analitik dan Simulasi. Rekayasa Sistem Industri, 8(1), 9-17.

Moh, M., Pasigai, A. Dkk. (2019). Analisis Penerapan Sistem Antrian Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (PERSERO) TBK. Kantor Cabang Pembantu Unit Pallangga Kabupaten Gowa. Jurnal Profitability Fakultas Ekonomi Dan Bisnis. Vol 3. No 2. 31-47.

Nicholson, W. (1994). Teori Ekonomi Mikro Prinsip-prinsip Dasar Pengebangannya. Jakarta.PT. Raja Grafindo Persada.

Oktaviyanty, H., Dwi, N., Agoestanto.(2018). Optimasi Sistem Antrian Pada Pelayanan Servis Sepeda Motor Berdasarkan Model Tingkat Aspirasi Studi Kasus Bengkel AhassHandayani Motor (1706) Semarang.Journal of Mathematics 7(2).

Ramadhan, J., Agus, F., Astuti, I. (2017). Simulasi Sistem Antrian Dengan Metode Multiple Channel Single Phase. Prosiding Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi 2(1).

Rangkuti, A.(2019). 7 Model Riset Operasi & Aplikasinya. Indonesia. Firstbox Media.

Sharma, J. (2013). Operations Research : Theory and Applications. Delhi. Trinity Press.

Sismetha, R., Aritonang, M., Khiftiani,M.(2017).Ananlisis Model Distribusi Jumlah Kedatangan dan Waktu Pelayanan Pasien Instalasi Rawat Jalan Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Anugerah Bunda Khatulistiwa Pontianak. Buletin Ilmiah Mat. Stat. dan Terapannya. Vol 6 No 01. Hal:51-60.

Susetyo, J., Nasution, S., Rohana. (2017).Analisis Antrian Multiple Channel untuk Kapasitas Terbatas.Jurnal Ilmiah Teknik Industri 5(3). Hal:191-199.

Sya’diyah., Suryowati (2017).Analisis Sistem Antrian pada Pelayanan Teller di Bank Rakyat Indonesia Kantor Cabang Kota Tegal.jurnal Statistika Industri dan Komputasi 2(1). Hal:12-20.

Taha, H. (2017). Operations Research An Introduction Tenth Edition. Fayetteville. Pearson.

Trianah, Lilik., Avianti, Ita. (2016). Analisis Sistem Antrian pada KCP Bank Bri Meester Jatinegara Jakarta Timur. Jurnal Stei Ekonomi 23(1). Hal:137-152.

Yuliana, D., Sumijan, J. (2019). Model Antrian Multi Channel Single Phase Berdasarkan Pola Kedatangan Pasien untuk Pengambilan Obat di Apotik. Jurnal Informasi dan Teknologi.Vol 1. No 4. Hal:7-11.

Yunair, K. (2017) http://repo.iain-tulungagung.ac.id/6343/5/BAB%20II.pdf .(Diakses pada tanggal 10 Agustus)

Labmi.(2020).http://labmi.trunojoyo.ac.id/distribusipoisson/#:~:text=Ciri%2Dciri%20distribusi%20poisson%3A&text=Probabilitas%20hasil%20percobaan%20yang%20terjadi,diluar%20waktu%20atau%20daerah%20tersebut. (Diakses pada 10 Agustus).

Downloads

Published

2023-10-30

How to Cite

Okta Via Herawati Siahaan, & Abil Mansyur. (2023). ANALISIS SISTEM ANTRIAN PADA PT. BANK SUSMUT KANTOR PUSAT MEDAN MENGGUNAKAN MODEL ANTRIAN MULTI CHANNEL SINGLE PHASE. JURNAL RISET RUMPUN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM, 2(2), 104–119. https://doi.org/10.55606/jurrimipa.v2i2.1495