STRATEGI FUNDRAISING DANA ZAKAT INFAQ SEDEKAH DAN WAKAF (ZISWAF) PADA E-COMMERCE LINKAJA SYARIAH

Authors

  • Zalika Fauza Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Nikita Zulyan Batubara Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Muharram Al-Baraqy Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Purnama Ramadani Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

DOI:

https://doi.org/10.55606/cemerlang.v3i1.714

Keywords:

Fundraising, ZISWAF, LinkAja Syariah

Abstract

Teknologi digital menolong warga dalam berhubungan serta bertransaksi dengan aplikasi yang bisa didapat dari smartphone. Dengan adanya fenomena ini, memacu pada aplikasi yang bisa menghimpun dana ZISWAF melalui layanan yang disediakan. Aplikasi yang sekarang ini viral karena permulaan mengadakan fitur berbagi hal yang bermanfaat ialah LinkAja Syariah. Aplikasi ini mengadakan layanan untuk pengguna yang ingin memberikan zakat, infaq, sedekah atau wakaf maka memberikan kemudahan bagi penggunanya untuk berpartisipasi memberikan sebagian hartanya melalui smartphone. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dimana hubungan dengan penelitian ini ialah menjelaskan penggunaan aplikasi LinkAja Syariah dalam pembayaran digital. Hasil penelitian ini ialah penggunan digitalisasi dalam penghimpun dana ZISWAF melalui Layanan Syariah LinkAja, menjadikan kegiatan pembayaran dana ZISWAF bersama muzakki dengan mudah dan efesien yang bisa dilakukan kapan dan dimana saja. Sesudah mempraktikkan penyaluran secara digital dengan aplikasi Layanan Syariah LinkAja, hingga sekarang ini penyaluran dana zakat, infaq ataupun sedekah melaju naik, serta tidak ada indikator riba, gharar, maysir, judi dalam pelaksanaannya. Jika ada muzakki yang menyalurkan dana ZISWAF bisa cukup dengan scan QRIS.

 

References

Ade Yuliar. 2021. “Analisis Strategi Fundraising Organisasi Pengelola Zakat di Era Digitalisasi”, Filantropi: Jurnal Manajemen Zakat dan Wakaf, Vol. 2 , No. 1.

Ahmad Sudirman Abbas. 2017. “Zakat Ketentuan dan Pengelolaannya”, Bogor: CV. Anugrah Sentosa.

Annisa Fadilah Zustika. 2022. Ekosistem Fintech Pada Aplikasi Layanan Syariah LinkAja Perspektif Maqashid Al-Najjar, Thesis: Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya.

Irma Andriyaningtyas, dkk. Desember 2021. “Penerimaan E-Wallet Syariah LinkAja Dalam Rangka Pengembangan Ekonomi Digital di Indonesia”, Ekuitas: Jurnal Ekonomi dan Keuangan, Vol. 5, No. 4.

Lika Ruhama. 2021. Strategi Fundraising Inisiatif Zakat Indonesia (IZI) Perwakilan Jawa Tengah Dalam Pengumpulan ZIS Di Era Pandemi Covid-19, Skripsi: Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.

Meike Siti Nurhajizah. 2017. Strategi Fundrising Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Pusat Melalui E-Commerce, Skripsi: Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.

Mohammad Zainuri, dkk. 2022. “Strategi Fundraising Digital Dalam Meningkatkan Penghimpunan Dana ZISWAF Program Pemberdayaan Ekonomi Pada Koperasi Syariah Baitul Maal Wat Tamwil”, Iqtisadie: Journal Of Islamic Banking And Shariah Economy, Vol. 2 No. 2.

Nia Qomaria. 2021. Fundraising ZIS Di Era Digital: Efektivitas Tabung Amal.id Sebagai Platform Penghimpunan ZIS Nurul Falah Surabaya, Skripsi: Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya.

Nisa Lusiana, dkk. Juni 2021. “Praktik Transakasi Non Tunai Melalui Layanan Syariah LinkAja Pada Ekosistem Keislaman Di Kota Cirebon”, Bilancia: Jurnal Studi Ilmu Syariah dan Hukum, Vol. 15, No. 1.

Nur Malik Ibrahim. 2020. Strategi Fundraising Berbasis Media Sosial di Baitul Maal Hidayatullah (BMH) Perwakilan Bengkulu, Skripsi: Institut Agama Islam Negeri Bengkulu.

Siti Sahara Siregar dan Hendra Kholid. 2019. “Analisis Strategi Fundraising Lembaga Amil Zakat Melalui Platform E-Commerce (Studi Komparatif ACT, Dompet Dhuafa, Rumah Zakat)”, Al-Mizan, Vol. 3, No.2.

Downloads

Published

2023-01-08

How to Cite

Zalika Fauza, Nikita Zulyan Batubara, Muharram Al-Baraqy, & Purnama Ramadani. (2023). STRATEGI FUNDRAISING DANA ZAKAT INFAQ SEDEKAH DAN WAKAF (ZISWAF) PADA E-COMMERCE LINKAJA SYARIAH. CEMERLANG : Jurnal Manajemen Dan Ekonomi Bisnis, 3(1), 171–183. https://doi.org/10.55606/cemerlang.v3i1.714

Similar Articles

1 2 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.