Bahasa Kiasan Dalam Lagu Taylor Swift

Authors

  • Abdul Malik Azis Universitas Komputer Indonesia, Bandung
  • Mia Rahmawati Yuwita Universitas Komputer Indonesia, Bandung

DOI:

https://doi.org/10.55606/jurribah.v2i1.739

Keywords:

Hyperbola, Lagu, Metafora, Personifikasi, Repitisi.

Abstract

Bahasa kiasan seringkali ditemukan pada karya sastra seperti puisi, drama ataupun lagu. Penelitian ini penulis menganalisis beberapa lagu dengan tema patah hati yang menggunakan jenis Bahasa kiasan metaphor, repetition, hyperbole dan personification. Pada penelitian ini, peneliti menggunakan metode deskriptif kualitatif karena penelitian ini berasal dari lirik lagu yang mengandung banyak jenis Bahasa kiasan dan menjelaskan hasil analisis data berupa deskripsi. Objek dari penelitian ini adalah Bahasa kiasan yang ada dalam lirik lagu Taylor Swift bertemakan patah hati. Ada beberapa jenis Bahasa kiasan yang memiliki ciri-ciri yang berbeda, yaitu: hyperbole, metaphor, personification dan repetition. Pengumpulan data dengan cara mengelompokkan dokumen-dokumen yang berkaitan dengan permasalahan yang dibahas, baik website maupun beberapa sumber, jurnal, buku dan arsip. Penulis memilih lagu bertemakan patah hati.  Hasil penulis menyimpulkan bahwa tiga lagu Taylor Swift bertemakan patah hati, gaya bahasa digunakan ialah gaya bahasa methapore pada lagu “Dear John”, repitition pada lagu “This Love” dan personification pada lagu “Back To December”.

References

Cindy. (2019). The Analysis Of Figurative Language Used In Three Of Lady Gaga’s Songs From A Star Is Born Album [Universitas Buddhi Dharma]. http://repositori.buddhidharma.ac.id/552/

Fatimah, D. (1997). Nilai Budaya dalam Ungkapan dan Peribahasa. Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa.

Harimutri, K. (2001). Kamus Linguistik (4th ed.). PT Gramedia Pustaka Utama.

Keraf, G. (2009). Diksi dan Gaya Bahasa. PT Gramedia Pustaka Utama.

Leech, & Short. (2007). Style in fiction: A linguistic introduction to english fictional prose (2nd ed.). Longman.

Lewandowski, D. (2008). Tron: Legacy," “Oblivion,” and directed music videos for bands like Flying Lotus.

Maftuhah, E. R. (2018). Figurative Language In Selected Brian Mcknight’s Songs [Universitas Hasanudin]. http://digilib.unhas.ac.id/uploaded_files/temporary/DigitalCollection/YmQ4Y2EwY2MxNTE0OWRmMDZkMTExYzgyMGNkOTY1Y2RkMWEwZmRmNg==.pdf

Nisa, K. (2020). An Analysis of Figurative Language in the Maher Zain’s Song Lyric [IAIN Metro]. https://repository.metrouniv.ac.id/id/eprint/3716/.

Suhardi. (2015). Dasar-Dasar Ilmu Sementika. Ar-Ruzz Media.

Downloads

Published

2023-01-11

How to Cite

Abdul Malik Azis, & Mia Rahmawati Yuwita. (2023). Bahasa Kiasan Dalam Lagu Taylor Swift. Jurnal Riset Rumpun Ilmu Bahasa, 2(1), 01–13. https://doi.org/10.55606/jurribah.v2i1.739